Broadcast 667: Ketakutan Mukmin

📮 SURAT CINTA ALLAH HARI KE- 667
TAFSIR INSPIRASI
AL-ANBIYA' AYAT 48 - 50

📖 JUZ 17 AL-ANBIYA' (NABI-NABI)
SURAH KE- 21 : 112 AYAT

🌞 IKUTI JALAN SURGA BUKAN JALAN KE NERAKA (BAGIAN 1)

1. Nabi & Dai Diutus agar Kota & Desa Menjadi Terang وَلَقَدْ آتَيْنَا مُوسَى وَهَارُونَ الْفُرْقَانَ وَضِيَاءً وَذِكْرًا لِلْمُتَّقِينَ (٤٨)
Sungguh, Kami telah memberikan kepada Musa dan Harun, Furqan (Kitab Taurat) dan penerangan serta pelajaran bagi orang-orang yang bertakwa.
💡INSPIRASI
KITAB SUCIADALAH BIMBINGAN, panduan yang akan mengarahkan hidup manusia ke jalan bahagia. Orang yang bahagia tidak memiliki rasa takut dan sedih dalam hidup ini, karena Dia bersama Allah, Pemilik

2. Terang Jalan Menuju Surga & Terhindar dari Neraka
الَّذِينَ يَخْشَوْنَ رَبَّهُمْ بِالْغَيْبِ وَهُمْ مِنَ السَّاعَةِ مُشْفِقُونَ (٤٩)
Yaitu orang-orang yang takut azab Tuhannya, sekalipun mereka tidak melihat-Nya, dan mereka merasa takut akan tibanya hari Kiamat.
💡INSPIRASI
Ketakutan mukmin diletakkan pada tempat yang sebenarnya. Mereka TAKUT KARENA BERDOSA dan melawan Allah. Selain itu, mereka adalah orang yang paling BAHAGIA KARENA ALLAH MAHA PENGAMPUN dan Pengasih


3. Peringatan Para Nabi & Dai Perlu Diikuti Bukan Diingkari
وَهَذَا ذِكْرٌ مُبَارَكٌ أَنْزَلْنَاهُ أَفَأَنْتُمْ لَهُ مُنْكِرُونَ (٥٠)
Alquran ini adalah suatu peringatan yang mempunyai berkah yang telah Kami turunkan. Apakah kamu mengingkarinya?
💡INSPIRASI
Sekarang ada seorang manusia dan sebuah KITAB, yang lebih besar dari Musa dan Kitabnya. Masih jugakah orang itu dan Kitabnya kamu tolak?

📚 Tafsir Inspirasi
✒️ Dr. Zainal Arifin Zakaria, MA
📥 https://bit.ly/Klik_AyoWakaf
=====================
📱 BBM II: D97518D4
📭 BBM Channel PIN C00375E73
facebook.com/KitapTafsirInspirasi

📅 SURAT CINTA ALLAH HARI KE- 667


Previous
Next Post »